Penemuan Mayat Perempuan di Sungai Batubulan. 

 

 

Sukawati,Suarapancasila.ID – Pada hari Rabu (13/3) sekitar pukul 11.00 WITA, seorang pemancing bernama Supran menemukan sesosok mayat perempuan mengambang di tepi Sungai Batubulan, Desa Batubulan, Kecamatan Sukawati.

Bacaan Lainnya

Identitas Korban:

Belum diketahui

Jenis kelamin: perempuan

Ciri-ciri: menggunakan celana pendek motif garis hitam putih, baju kaos putih, dan BH merah marun

Kronologi Kejadian:

Supran mencium bau tak sedap saat memancing di tepi sungai.

Melihat sesosok mayat yang mengapung seperti ogoh-ogoh.

Memberitahu I Gede Pranawidita, yang tinggal di atas pinggiran sungai.

Supran dan Pranawidita turun ke sungai untuk memastikan dan melaporkan kejadian ke Kelihan Banjar Kesiman Kertalangu.

Tindakan Penanganan:

Unit Reskrim Polsek Sukawati dan piket fungsi mendatangi TKP.

Melakukan TPTKP dan menemukan fakta-fakta:

Mayat mengapung dengan posisi kepala di selatan dan kaki di utara.

Banyak sampah mengapung di sekitar mayat.

Sungai merupakan perbatasan Sukawati Gianyar dengan Kertalangu Dentim.

Mayat sudah bengkak, membusuk, dan banyak belatung.

Mayat mengenakan celana pendek motif garis hitam putih, baju kaos putih, dan BH merah marun.

Tidak ditemukan identitas pada mayat dan sekitar mayat.

Membawa mayat ke RSUP Prof. Dr. I. G. N. G. Ngoerah Denpasar.

Melakukan pemeriksaan visum luar dan penyelidikan terkait identitas dan penyebab kematian.

Hasil Pemeriksaan Dokter RS:

Tanda-tanda kekerasan tidak dapat dievaluasi karena mayat sudah mengalami pembusukan.

Kematian diperkirakan lebih dari 6 hari.

Rencana Tindak Lanjut:

Membuat administrasi (surat permintaan visum luar, penitipan jenasah).

Berkoordinasi dengan RSUP Prof. Dr. I. G. N. G. Ngoerah Denpasar.

Menitipkan jenasah di RSUP Prof. Dr. I. G. N. G. Ngoerah Denpasar.

Melaksanakan penyelidikan terkait identitas mayat dan penyebab kematian.

Informasi:

 

Polsek Sukawati: +62 361 942800

RSUP Prof. Dr. I. G. N. G. Ngoerah Denpasar: +62 361 227911

 

AR81

Pos terkait

Settia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *